Bhayangkara.media
Sabtu, Juli 5, 2025
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Bhayangkara.media
No Result
View All Result
  • Indeks
  • Mabes
  • Polda
  • Polres
  • Polsek
  • Kriminal
  • Narkoba
  • Nasional
  • Olahraga
  • News
  • Daerah
Home Polres

Empat Hari Dalam Pencarian, Seluruh Korban Tanah Longsor di Kampung Wembi Distrik Mannem Kab. Keerom Berhasil Dievakuasi

Redaksi by Redaksi
Juli 5, 2025
in Polres
0 0
0
Empat Hari Dalam Pencarian, Seluruh Korban Tanah Longsor di Kampung Wembi Distrik Mannem Kab. Keerom Berhasil Dievakuasi
0
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on TelagramShare on LineShare on Whatsapp

Papua – Polres keerom bersama pihak terkait membantu Masyarakat dalam mengevakuasi seluruh korban bencana tanah longsor di kampung Wembi, Jumat (04/07/2025).

Korban ditemukan tertimbun material longsor badan jalan di ruas Jalan Trans Papua, Kampung Wembi, Distrik Mannem, Kabupaten Keerom. Proses evakuasi dilakukan dengan menggunakan alat berat dan alat manual oleh tim gabungan, serta melibatkan tokoh masyarakat.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Keerom, Kompol Agus Tianto, S.Sos., M.H., bersama sejumlah pejabat utama Polres Keerom, antara lain Kasat Intelkam AKP Katman, Kasat Samapta AKP Dolfinus Rumrapuk dan Kapolsek Arso Iptu Yatin, S.Sos.

Turut hadir dalam kegiatan pencarian dan evakuasi tersebut personel gabungan, Basarnas Kabupaten Jayapura, Kasatker Pelaksana Jalan Nasional Provinsi Papua Wilayah X (Keerom), YB. Melsasail, Koordinator Lapangan PT. Agung Mulia, Bapak Yuda, Ketua Dewan Adat Keerom Bapak Jack Mekawa bersama masyarakat Kampung Wembi dan masyarakat distrik Web.

BACABERITA

Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Menkes RI Letakkan Batu Pertama RSUD Kwaingga, Polres Keerom Kerahkan Pengamanan Maksimal

Inovatif dan Humanis, Polres Tolikara Gandeng Komunitas Ojek dalam Patroli Siaga Pasca HUT Bhayangkara ke-79

Kapolres Keerom, AKBP Astoto Budi Rahmantyo, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kabag Ops Polres Keerom, Kompol Agus Tianto, S.Sos., M.H., memberikan imbauan Kamtibmas kepada pihak keluarga korban agar tetap bersama menjaga situasi kondusif.

“Atas nama Polres Keerom, kami menyampaikan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya atas musibah bencana alam tanah longsor yang menimpa keluarga besar almarhum. Kami hadir di sini bukan hanya sebagai aparat keamanan, tetapi juga sebagai sesama anak bangsa yang ikut berempati dan merasakan duka yang sama,” ujar Kabag Ops.

Setelah berhasil dievakuasi pukul 15.50 Wit, jenazah korban dibawa ke rumah duka di Kampung Bagia Pir 3 Distrik Arso menggunakan kendaraan dinas Polsek Arso. Selanjutnya, pukul 17.00 Wit, jenazah tiba di rumah duka dan diterima oleh keluarga.

“Kami juga telah menerima informasi bahwa prosesi pemakaman almarhum akan dilangsungkan pada malam ini di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kampung Bagia Pir III. Untuk itu, kami mengajak seluruh pihak untuk menghormati prosesi tersebut dengan penuh khidmat dan tetap menjaga situasi yang tenang serta tertib,” imbaunya.

Kabag Ops juga menyampaikan bahwa Jalan Trans Papua hingga saat ini masih tertutup longsoran dan belum bisa dibersihkan atas permintaan keluarga serta menunggu hasil pertemuan dengan pihak perusahaan terkait kompensasi.

“Polres Keerom akan terus mengawal dan mengamankan seluruh proses ini agar berjalan tertib dan damai serta akan melakukan pendampingan dalam setiap tahapan, termasuk saat pertemuan dengan pihak perusahaan yang direncanakan pada hari Sabtu, 5 Juli 2025,” tutupnya.(rd)

Previous Post

Kejuaraan Nasional Motoprix Kapolda Cup 2025, Resmi Dibuka

Next Post

Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Next Post
Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

KAPOLRI

Kapolri: Idul Fitri Jadi Momen Kebersamaan dan Memperkuat Persatuan
Kapolri

Kapolri: Idul Fitri Jadi Momen Kebersamaan dan Memperkuat Persatuan

Maret 30, 2025
Kapolri: Arus Mudik di 28 Maret dan Arus Balik di 5 April
Kapolri

Kapolri: Arus Mudik di 28 Maret dan Arus Balik di 5 April

Maret 20, 2025
Kapolri-Panglima TNI Sepakat Investigasi Kasus Penembakan Personel hingga Tuntas
Kapolri

Kapolri-Panglima TNI Sepakat Investigasi Kasus Penembakan Personel hingga Tuntas

Maret 19, 2025
Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polri, Kadivhumas Polri
Kapolri

Kapolri Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Polri, Kadivhumas Polri

Maret 14, 2025
Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama, Kapolri Perkuat Sinergi dengan Media dan Masyarakat
Kapolri

Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama, Kapolri Perkuat Sinergi dengan Media dan Masyarakat

Maret 13, 2025

BERITA MABES

Polri Gelar Pagelaran Wayang Kulit dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79, Hadirkan 4 Dalang dan Ribuan Peserta

Polri Gelar Pagelaran Wayang Kulit dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79, Hadirkan 4 Dalang dan Ribuan Peserta

Juli 5, 2025
Divisi Humas Polri Gaungkan Profesionalisme dan Etika Lewat Dialog Publik di Maluku Utara

Divisi Humas Polri Gaungkan Profesionalisme dan Etika Lewat Dialog Publik di Maluku Utara

Juni 25, 2025
Bareskrim Gagalkan Penjualan Sisik Trenggiling

Polri Selidiki Dugaan Pidana di Perusahaan Tambang Nikel Raja Ampat

Juni 11, 2025
Bareskrim Gagalkan Penjualan Sisik Trenggiling

Bareskrim Ungkap Tambang Pasir Ilegal Rugikan Negara Hingga Rp1 Miliar

Juni 11, 2025

SEPUTAR POLDA

Kejuaraan Nasional Motoprix Kapolda Cup 2025, Resmi Dibuka

Kejuaraan Nasional Motoprix Kapolda Cup 2025, Resmi Dibuka

Juli 5, 2025
Gelar Dialog Publik di Malut, Divhumas Polri Gaungkan Semangat Generasi Berkarakter dan Berintegritas

Gelar Dialog Publik di Malut, Divhumas Polri Gaungkan Semangat Generasi Berkarakter dan Berintegritas

Juni 25, 2025
Polda Jatim Dukung Asta Cita Salurkan Ribuan Porsi Makanan Bergizi Gratis Untuk Pelajar

Sambut Hari Bhayangkara ke -79 Polda Jatim Gelar Lomba Pekarangan Pangan Bergizi

Juni 12, 2025
Polda Jatim Dukung Asta Cita Salurkan Ribuan Porsi Makanan Bergizi Gratis Untuk Pelajar

Polda Jatim Dukung Asta Cita Salurkan Ribuan Porsi Makanan Bergizi Gratis Untuk Pelajar

Juni 12, 2025

INFO POLRES

Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat

Juli 5, 2025
Empat Hari Dalam Pencarian, Seluruh Korban Tanah Longsor di Kampung Wembi Distrik Mannem Kab. Keerom Berhasil Dievakuasi

Empat Hari Dalam Pencarian, Seluruh Korban Tanah Longsor di Kampung Wembi Distrik Mannem Kab. Keerom Berhasil Dievakuasi

Juli 5, 2025
Inovatif dan Humanis, Polres Tolikara Gandeng Komunitas Ojek dalam Patroli Siaga Pasca HUT Bhayangkara ke-79

Menkes RI Letakkan Batu Pertama RSUD Kwaingga, Polres Keerom Kerahkan Pengamanan Maksimal

Juli 4, 2025
Inovatif dan Humanis, Polres Tolikara Gandeng Komunitas Ojek dalam Patroli Siaga Pasca HUT Bhayangkara ke-79

Inovatif dan Humanis, Polres Tolikara Gandeng Komunitas Ojek dalam Patroli Siaga Pasca HUT Bhayangkara ke-79

Juli 4, 2025

POLSEK

Subsatgas Si Ipar dan Keladi Sagu Berikan Edukasi Sekaligus Kesehatan Untuk Anak Anak Di Rumah Belajar
Polsek

Polsek Karubaga Polda Papua Mediasi Pembayaran Denda Adat Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga

by Redaksi
Mei 21, 2025
0

Papua – Bertempat di halaman Mako Polsek Karubaga telah dilaksanakan giat mediasi pembayaran denda adat Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga...

Read more
Polsek Mimika Barat Polda Papua Tengah Salurkan Tali Asih Kepada Masyarakat
Polsek

Polsek Mimika Barat Polda Papua Tengah Salurkan Tali Asih Kepada Masyarakat

by Redaksi
Mei 18, 2025
0

Papua – Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Mimika, melalui Polsek Mimika Barat (Kokonao) melaksanakan kegiatan...

Read more

PEMKOT

Erwin Pastikan Pemkot Bandung Rangkul Pemuda Agar Lebih Produktif

Erwin Pastikan Pemkot Bandung Rangkul Pemuda Agar Lebih Produktif

Maret 15, 2025
Safari Ramadan di Babakan Ciparay, Wali Kota Ajak Warga Bersatu Bangun Bandung

Safari Ramadan di Babakan Ciparay, Wali Kota Ajak Warga Bersatu Bangun Bandung

Maret 3, 2025
Pemkot Bandung Siapkan Strategi Implementasi Kebijakan Pajak dan Retribusi

Pemkot Bandung Siapkan Strategi Implementasi Kebijakan Pajak dan Retribusi

Maret 3, 2025

OLAHRAGA

Personel Polres Lamongan, Bripda Sholeh Maulana, Raih Medali Emas di Pencak Silat Pangdivif 2 Cup 2025

Personel Polres Lamongan, Bripda Sholeh Maulana, Raih Medali Emas di Pencak Silat Pangdivif 2 Cup 2025

Mei 27, 2025
Timnas Indonesia Resmi Umumkan 27 Pemain, Ini Pilihan Sementara Patrick Kluivert

Timnas Indonesia Resmi Umumkan 27 Pemain, Ini Pilihan Sementara Patrick Kluivert

Maret 10, 2025
Inilah 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia U-20 2025

Inilah 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia U-20 2025

Februari 5, 2025
Bologna ke Semifinal Coppa Italia, Berhasil Memulangkan Atalanta

Bologna ke Semifinal Coppa Italia, Berhasil Memulangkan Atalanta

Februari 5, 2025

SPORT

Tes Pramusim MotoGP Ketiga, Alec Marquez Tercepat Ungguli Bagnaia

Franco Morbidelli Tercepat di Tes Pramusim MotoGP, Pecco Bagnaia dan Marc Marquez Jatuh

Februari 9, 2025
Tes Pramusim MotoGP Ketiga, Alec Marquez Tercepat Ungguli Bagnaia

Tes Pramusim MotoGP Ketiga, Alec Marquez Tercepat Ungguli Bagnaia

Februari 9, 2025

INFO SEHAT

Lakukan 4 Olahraga Ini Guna Hindari Efek Jompo di Usia Lanjut

Tak Hanya Mendadak Tantrum, Ini Sederet Ciri Anak Sudah Kecanduan Main Gadget

Februari 7, 2025
Lakukan 4 Olahraga Ini Guna Hindari Efek Jompo di Usia Lanjut

Tak Hanya Sakit, Ini Sederet Gejala ACL yang Mengganggu

Februari 7, 2025
Lakukan 4 Olahraga Ini Guna Hindari Efek Jompo di Usia Lanjut

Lakukan 4 Olahraga Ini Guna Hindari Efek Jompo di Usia Lanjut

Februari 7, 2025

NASIONAL

Presiden Prabowo Senang Panen Raya Jagung Inisiasi Polri Berhasil
Nasional

Presiden Prabowo Senang Panen Raya Jagung Inisiasi Polri Berhasil

Juni 7, 2025
Nasional

Anggota Komisi III DPR Dukung Langkah Polri Wujudkan Kedaulatan Pangan Nasional

Juni 7, 2025
Nasional

Pimpinan Komisi III Apresiasi Panen Raya Jagung: Kapolri Visioner

Juni 7, 2025
Nasional

Presiden Prabowo Senang Panen Raya Jagung Inisiasi Polri Berhasil

Juni 7, 2025

KRIMINAL

Patroli Polisi Amankan Tempat Produksi Miras Cap Tikus di Wamena
Kriminal

Patroli Polisi Amankan Tempat Produksi Miras Cap Tikus di Wamena

by Redaksi
Juni 30, 2025
0

Jayawijaya — Patroli Siaga Regu 3 Polres Jayawijaya berhasil mengamankan sebuah tempat produksi minuman keras (miras) lokal jenis Cap Tikus...

Read more
Sat Narkoba Polres Jayawijaya Amankan Miras Lokal Cap Tikus di Wamena
Kriminal

Sat Narkoba Polres Jayawijaya Amankan Miras Lokal Cap Tikus di Wamena

by Redaksi
Juni 27, 2025
0

Wamena – Satuan Reserse Narkoba Polres Jayawijaya kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran minuman keras ilegal di wilayah hukum Polres...

Read more
Sat Narkoba Polres Jayawijaya Amankan Ratusan Liter Miras Lokal Jenis Cap Tikus Di Lokasi Iii
Kriminal

Sat Narkoba Polres Jayawijaya Amankan Ratusan Liter Miras Lokal Jenis Cap Tikus Di Lokasi Iii

by Redaksi
Juni 25, 2025
0

Wamena – Personel Satuan Reserse Narkoba Polres Jayawijaya berhasil mengamankan sejumlah minuman keras lokal jenis Cap Tikus (CT) dalam sebuah...

Read more
Polda Papua Bongkar Jaringan Narkoba, Enam Tersangka Ditangkap
Narkoba

Polda Papua Bongkar Jaringan Narkoba, Enam Tersangka Ditangkap

by Redaksi
Mei 24, 2025
0

Papua – Kepolisian Daerah (Polda) Papua melalui Direktorat Reserse Narkoba berhasil mengungkap jaringan peredaran narkotika di wilayah hukum Polda Papua....

Read more
Kapolres Merauke Lakukan Press Release Kasus Pengeroyokan Akibatkan Korban Meninggal Dunia

Bawa Ganja, Calon Penumpang Tujuan Wamena Diamankan Polres Jayapura

Mei 19, 2025
Membawa Ganja, Seorang WNA Diamankan oleh Tim Gabungan Polresta Jayapura Kota

Membawa Ganja, Seorang WNA Diamankan oleh Tim Gabungan Polresta Jayapura Kota

Mei 11, 2025
Rocky Gerung: Polisi Itu ‘Pohon Lindung Seluruh Indonesia

Polisi Gagalkan Peredaran 47 Kg Ganja di Sumbar, 4 Tersangka Ditangkap

April 26, 2025

POPULER

  • Irwasum Polri: Kita Harus Clearkan ‘Rekrutmen Polri Gratis’ ke Masyarakat!

    Irwasum Polri: Kita Harus Clearkan ‘Rekrutmen Polri Gratis’ ke Masyarakat!

    1063 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapolda Papua Tengah Salurkan Bantuan Ketua Bhayangkari Daerah Papua Tengah Kepada Para Pengungsi di Kab. Puncak Jaya

    522 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pererat Tali Silahturahmi Komunitas Ontel, B.O.S [ Bintaro Ontel Solidarity ] Gelar Buka Puasa Bersama Di Bulan Suci Ramadhan 1446 H

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Korlantas Optimalkan ETLE untuk Tingkatkan Keselamatan Jalan

    631 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Syukuran Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya Ricuh, 6 orang luka-luka dan 7 kendaraan dibakar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Bhayangkara.media

PT. MEDIA MITRA KITA
SK.KEMENTRIAN HUKUM
NOMOR : AHU-011504.AH.01.30. TAHUN 2025
REDAKSI : JL. MAWAR NO.61. KAPUK, JAKARTA BARAT, HP : 081211350567

KATEGORI

  • Cartenz
  • Daerah
  • Kapolri
  • Kejahatan
  • Kesehatan
  • Kriminal
  • Mabes
  • Narkoba
  • Nasional
  • News
  • Olahraga
  • Pemkot
  • Polda
  • Polres
  • Polsek
  • Satgas
  • Sport

FAKTA

  • Berikan Pelayanan Terbaik, Polres Tolikara Gencarkan Patroli Serta Berikan Himbauan Kepada Masyarakat
  • Empat Hari Dalam Pencarian, Seluruh Korban Tanah Longsor di Kampung Wembi Distrik Mannem Kab. Keerom Berhasil Dievakuasi

© 2025 Bhayangkara.media - Thema Premium WordPress

No Result
View All Result
  • Home

© 2025 Bhayangkara.media - Thema Premium WordPress

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In